Hutan di Babat untuk Industri Sawit: Dampak Lingkungan dan Upaya Pelestarian
Penebangan hutan untuk industri sawit adalah masalah lingkungan yang telah menjadi perhatian dunia. Industri minyak kelapa sawit, yang digunakan dalam berbagai produk sehari-hari seperti makanan, kosmetik, dan biodiesel, telah berkembang…